Membuat Dinding Kamar Menjadi Unik
Banyak orang yang ingin menghias kamar nya dengan keinginan masing2 tapi ada aja kendala nya seperti desain , furniture , dan biaya . Ada cara lain kok untuk mengatasi nya misal nya jika anda suka dengan
figure action atau die cast
Mengingat kedua dua nya itu biaya nya cukup mahal belum lagi harus membuat tempat untuk menyimpannya apalagi kalau kamar kita cuma seukuran 2x3 meter kaya kamar pribadi saya . Di sini saya ingin membahas apa saja yang sudah saya buat untuk mempercantik ruangan kamar saya dengan harga yang murah , dan tidak perlu membeli action figure yang asli karena harganya yang mahal cukup dengan memperindah dengan mengemasnya saja . Di Bawah ini contoh hiasan kamar pribadi saya :
FIGURE ACTION / DIE CAST
Menggunakan mainan2 bekas dan kardus2 bekas obat atau kardus rokok , dan di lapisi menggunakan kertas warna warni atau ORIGAMI
MURAL
Dengan tekhnik ini anda bisa menuangkan ide2 kreatif di dinding kamar , hanya bermodalkan cat minyak / cat air , thiner , kuas , spidol , pensil dan penghapus
FOTO / POSTER
Dengan menggunakan foto / poster cukuplah mudah bisa cetak sendiri atau membeli poster di luar , hal ini sangat lah gampang hanya saja anda harus membuat bingkainya juga untuk memperpercantik foto / poster tersebut
RAK SEPATU
Jika kita mempunya kayu bekas bisa kita manfaatkan menjadi rak sepatu
Demikian beberapa contoh kreasi yang sudah saya buat , tidak usah mahal2 untuk mendekorasi kamar pribadi cukup luangkan ide2 kreatif dan menggunakan sesuatu yang ada di sekitar kita untuk menciptakan hal2 yang baru dan yang unik .
SELAMAT MENCOBA
nice share gan, dinding kamarnya bagus,,,, :)
BalasHapusRumah Kepuh Permai Sidoarjo